Formasi CPNS DKI Jakarta Untuk SMA, SMK, D3, S1 September 2013-2014

Rekrutmen CPNS DKI Jakarta Untuk SMA, SMK, D3, S1 September 2013,  Lowongan Kerja CPNS DKI Jakarta Merupakan sebuah kota metropolitan dan mempunyai status setingkat provinsi satu-satunya di indonesia. Jakarta merupakan ibu kota dari negara Indonesia dan merupakan Daerah Khusus Ibukota yang terletak dipulau jawa dengan punya luas sekitar 661,52 km². Sebagai ibukota indonesia, Jakarta dikenal dengan pusatnya bisnis, politik, kebudayaan dan pangsa pasar perekonomian bahkan hampir semua aspek berpusat dijakarta. DKI Jakarta dipimpin oleh seorang gubernur dan saat ini dijabat oleh bapak Ir. H. Joko Widodo (jokowi). Dengan adanya surat edaran tentang penerimaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) untuk tahun anggaran 2013 melalui Rekrutmen CPNS DKI Jakarta Untuk SMA, SMK, D3, S1 September 2013, Dihimbau semua putra-putri indonesia yang berkompeten dibidangnya ikut berpartipasi untuk menjadi PNS dengan beberapa formasi berikut ini
Formasi CPNS DKI Jakarta (1515 Formasi)
  1. Rumpun Pendidikan
    1. Lulusan S1 
      1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)  (303 Formasi)
  2. Rumpun Kesehatan
    1. Lulusan S1
      1. Dokter Umum  (Profesi) ( 300 Formasi)
    2. Lulusan D3   
      1. Kebidanan ( 88 Formasi)
      2. Farmasi ( 52 Formasi)   
      3. Keperawatan   ( 90 Formasi)  
  3. Rumpun Teknis
    1. Lulusan D3 
      1. Komputer ( 69 Formasi)   
      2. Metrologi   ( 6 Formasi)  
      3. Analis Kimia   ( 3 Formasi)  
      4. Teknik Sipil   ( 12 Formasi)  
      5. Teknik Arsitektur   ( 12 Formasi)  
      6. Teknik Peternakan ( 3 Formasi)
    2. Lulusan S1 
      1. Dokter Hewan (Profesi)  ( 3 Formasi)    
      2. Teknik Mesin   ( 21 Formasi)
      3. Teknik Elektro     ( 18 Formasi)
      4. Teknik Informatika    ( 29 Formasi) 
      5. Teknik Planologi     ( 5 Formasi)
      6. Teknik Sipil Air   ( 5 Formasi)  
      7. Teknik Sipil Bangunan    ( 16 Formasi) 
      8. Teknik Arsitektur    ( 24 Formasi) 
      9. Teknik Arsitektur Landscape ( 12 Formasi)
      10. Teknik Industri   ( 3 Formasi)  
      11. Teknik Transportasi    ( 7 Formasi) 
      12. Geologi     ( 3 Formasi)
      13. Geodesi     ( 3 Formasi)
      14. Geografi ( 4 Formasi)
      15. Kehutanan    ( 5 Formasi) 
      16. Lingkungan   ( 5 Formasi)  
      17. Pertanian     ( 3 Formasi)
      18. Perikanan    ( 3 Formasi) 
      19. Biologi     ( 3 Formasi)
      20. Kimia ( 5 Formasi)
    3. Lulusan SMK
      1. SMK Teknik     ( 265 Formasi)
      2. SMK Teknik Mesin/ Otomotif     ( 15 Formasi)
      3. SMK Teknik Mesin/ Elektronika Listrik ( 3 Formasi)
  4. Rumpun Administrasi
    1. Lulusan D3
      1. Perpajakan ( 20 Formasi)
    2. Lulusan S1
      1. Akuntansi ( 15 Formasi)
      2. Manajemen Finance ( 6 Formasi)
      3. Ekonomi Pembangunan ( 5 Formasi)
      4. Kesehatan Masyarakat ( 6 Formasi)
      5. Komunikasi     ( 6 Formasi)
      6. Sosiologi     ( 3 Formasi)
      7. Hukum Bisnis    ( 9 Formasi)
      8. Hukum Internasional     ( 7 Formasi)
      9. Hukum Perdata (Buruh)     ( 14 Formasi)
      10. Hukum Perdata (Tanah)     ( 6 Formasi)
      11. Hukum Tata Negara/ Hukum Administrasi Negara   ( 2 Formasi)  
      12. Perpustakaan   ( 5 Formasi)  
      13. Sejarah   ( 3 Formasi)  
      14. Antropologi   ( 3 Formasi)  
      15. Seni ( 3 Formasi)
  5. Rumpun Atlet Berprestasi 
    1. Lulusan SLTA / Sederajat + sertifikat atau piagam atlet berprestasi nasional ( 12 Formasi)
Prosedur Pelamaran Jika kawan-kawan berniat untuk melamar pada posisi ini, silakan ikuti tahapan dibawah ini
  1. Formasi (Lihat pada link sumber)
  2. Persyaratan Pelamar (Lihat pada link sumber)
  3. Tata Cara Pendaftaran/Lamaran (Lihat pada link sumber)
  4. Proses Seleksi (Lihat pada link sumber)
  5. Jadwal dan Tempat Pelaksanaan (Lihat pada link sumber)
  6. Contoh Amplop dan Map Lamaran (Lihat pada link sumber)
Bagi peserta pelamat untuk Pendaftaran Hanya Melalui Registrasi online malalui situs resminya pemerintah DKI Jakarta disini : www.rekrutmen.jakarta.go.id (lebih baik mengakses dimalam hari, karena sering terjadi maintanance/error/ terlalu banyak pengguna yang akses)

Untuk info kelengkapan lebih lanjut silakan baca an kunjungi secara lengkap pada link sumber dibawah ini. Demikianlah informasi terbaru dari Rekrutmen CPNS DKI Jakarta Untuk SMA, SMK, D3, S1 September 2013, semoga sangat berguna untuk kita semua terkhususnya yang ingin menjadi PNS diwilayah pemerintah DKI Jakarta. Atas kunjungannya diucapkan terimakasih. Gbu