October 01 2009
Pemerintah Kabupaten Lumajang membuka Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Daerah Tahun Anggaran 2009 dari Pelamar Umum, khusus untuk Tenaga Pendidikan, Tenaga Kesehatan dan Tenaga Teknis dengan ketentuan sebagai berikut:
Kualifikasi Pendidikan
* D3 Akuntansi: 5 orang
* D3 Analis Kesehatan: 1 orang
* D3 Anestesi: 2 orang
* D3 Arsiparis: 1 orang
* D3 Farmasi: 12 orang
* D3 Gizi: 4 orang
* D3 Informatika: 2 orang
* D3 Kebidanan: 17 orang
* D3 Keperawatan: 27 orang
* D3 Kesehatan Lingkungan: 8 orang
* D3 Perpustakaan: 3 orang
* D3 Pertanian: 2 orang
* D3 Radiografi: 2 orang
* D3 Teknik Elektromedik: 1 orang
* D3 Transportasi Darat: 1 orang
* D4 Medical Bedah: 1 orang
* S1 Akuntansi: 3 orang
* S1 Bimbingan Konseling: 1 orang
* S1 Disiplin Ilmu Agama Islam jurusan Syari'ah: 2 orang
* S1 Ekonomi Manajemen/Perusahaan: 2 orang
* S1 FISIP/S1 Sosiatri/Sosiologi: 4 orang
* S1 Geografi: 1 orang
* S1 Hukum: 4 orang
* S1 Ilmu Sosial Non Pendidikan dan Non Keagamaan: 2 orang
* S1 Kehutanan: 1 orang
* S1 Keolahragaan: 2 orang
* S1 Kesehatan Masyarakat: 19 orang
* S1 Komunikasi/Publisistik: 2 orang
* S1 Pariwisata: 3 orang
* S1 Pendidikan Agama Islam/S1 Agama Islam jurusan Tarbiyah dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 26 orang
* S1 Pendidikan Bhs Daerah/S1 Bhs Daerah dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 1 orang
* S1 Pendidikan Bhs Indonesia/S1 Bhs Indonesia dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 6 orang
* S1 Pendidikan Bhs. Inggris/S1 Bhs Inggris dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 4 orang
* S1 Pendidikan Biologi/S1 Biologi dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 5 orang
* S1 Pendidikan Ekonomi Koperasi/S1 Ekonomi Koperasi dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 6 orang
* S1 Pendidikan Fisika/S1 Fisika dan Akta IV/ Sertifikat Profesi: 6 orang
* S1 Pendidikan Geografi/S1 Geografi dan Akta IV/ Sertifikat Profesi: 2 orang
* S1 Pendidikan IPS atau S1 IPS dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 3 orang
* S1 Pendidikan Kimia/S1 Kimia dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 2 orang
* S1 Pendidikan Matematika/S1 Matematika dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 7 orang
* S1 Pendidikan Sejarah/S1 Sejarah dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 2 orang
* S1 Penjaskes/S1 Olahraga dan Akta IV/ Sertifikat Profesi: 8 orang
* S1 Pertanian: 3 orang
* S1 PGSD/D3 PGSD: 92 orang
* S1 Psikologi: 2 orang
* S1 STKS: 2 orang
* S1 Teknik Industri: 2 orang
* S1 Teknik Komputer: 3 orang
* S1 Teknik Lingkungan: 2 orang
* S1 Teknik Mesin dan Akta IV/Sertifikat Profesi: 1 orang
* S1 Teknik Sipil: 3 orang
* Apoteker: 4 orang
* Dokter Gigi: 5 orang
* Dokter Hewan: 1 orang
* Dokter Spesialis Anak: 1 orang
* Dokter Spesialis THT: 1 orang
* Dokter Umum: 13 orang
Persyaratan Pelamar
* Warga Negara Republik Indonesia;
* Usia paling rendah 18 tahun, dan paling tinggi 35 tahun per 1 Januari 2010 apabila berusia lebih dari 35 s.d. 40 tahun maka harus pernah mengabdi di lembaga Pemerintah atau lembaga swasta yang berbadan hukum minimal 5 (lima) tahun pada tanggal 17 April 2002 yang dibuktikan dengan surat keterangan yang bisa dipertanggungjawabkan (minimal oleh Pejabat Eselon II (dua));
* Berpendidikan sesuai dengan kualifikaksi pendidikan yang ditetapkan di dalam formasi;
* Bagi calon peserta berpendidikian D2PGSD adalah calon peserta yang lulus dari lembaga Perguruan Tinggi penyelenggara program studi D2PGSD sebagaimana terlampir dalam pengumuman ini yang ditetapkan oleh Dirjen Dikti.
Waktu dan Tempat Pendaftaran
Waktu Pendaftaran/Penerimaan Berkas CPNS dari pelamar umum dibuka mulai tanggal 28 September s.d. 8 Oktober 2009
Tempat Pendaftaran: Pendaftaran dilaksanakan di Stadion Semeru Lumajang.
Jika Anda berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan download informasi selengkapnya dari link berikut ini.
Posting Komentar