Lowongan Kerja PT Danareksa (Persero)

Lowongan Kerja Oktober 2013 PT Danareksa (Persero) - PT Danareksa (Persero ) adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak di bidang jasa keuangan. Perseroan terbatas yang didirikan pada tahun 1976 ini melakukan kegiatan utama di bidang pasar modal dan pasar uang meliputi antara lain sebagai perusahaan pembiayaan, perantara pedagang efek, penjamin emisi efek, serta pengelolaan investasi dan reksa dana. Danareksa juga melakukan usaha yang biasa dilakukan oleh perusahaan amanat (trust fund), seperti pengeluaran surat berharga yang dikaitkan dengan portofolio dari suatu perusahaan.

Pada Bulan Oktober 2013 PT Danareksa (Persero) kembali membuka kesempatan berkarir atau Lowongan Kerja Oktober 2013 dengan kualifikasi sebagai berikut :
Management Trainee (Kode: MT 2014)
Persyaratan :
  • Memiliki komitmen yang kuat untuk maju dan passion dalam industri investasi
  • Fresh Graduate atau maksimal 2 tahun pengalaman kerja
  • IPK minimal 3,25 dari PTN / PTS terkemuka dan / atau universitas di luar negeri
  • TOEFL skor minimal 550. 
  • Usia maksimal 24 tahun untuk S1 dan 27 untuk S2 pada tanggal 31 Desember 2013

Jika anda tertarik dengan Lowongan Kerja Terbaru Oktober 2013 PT Danareksa (Persero), silakan kirimkan berkas lamaran lengkap anda via email ke alamat :

recruitment@danareksa.com


Catatan :
  • Pendaftaran ditutup pada tanggal 18 Oktober 2013
  • Silakan download form aplikasi terlebih dahulu melalui link ini 
  • Cantumkan kode "MT 2014" pada subject email
  • Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk mengikuti tahapan seleksi
Silahkan lihat juga Lowongan Kerja terkait dibawah ini, selain Lowongan Kerja Terbaru Oktober 2013 PT Danareksa (Persero)