Hal tersebut disampaikan Kepala Bidang Pengadaan dan Kesejahteraan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Way Kanan Sugianto, Senin (26-8). Jumlah dan formasi ini sudah ditetapkan oleh Kemenpan. Jadi tidak bisa berubah, kata Sugianto.
Terkait waktu penerimaan CPNS, Sugianto mengatakan belum tahu. "Sekarang ini kami hanya menunggu surat dari Kemenpan, kapan dimulai penerimaan 35 CPNS itu. Guru bidang studi apa saja, kita belum tahu, jelas Sugianto.
Menurut Sugianto, pihaknya saat ini mengantisipasi kemungkinan membludaknya pelamar. Pasalnya, selama dua tahun tidak ada pernah ada penerimaan CPNS.
Posting Komentar