Titian Foundation adalah sebuah organisasi nirlaba yang telah bergiat sejak 2006, didedikasikan untuk meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia dan membantu memberikan akses pendidikan bagi masyarakat yang membutuhkan. Saat ini, bekerja sama dengan beberapa pihak yang memiliki visi yang sama, Titian Foundation sedang menjalankan program Teacher Quality Improvement (TQI) di wilayah DI Yogyakarta dan Klaten, dan mengajak para professional muda untuk bergabung bersama kami sebagai:
SCHOOL FACILITATOR Lokasi kerja
Di Yogyakarta dan Klaten
Di Yogyakarta dan Klaten
Kualifikasi Umum:
- Minimum S1 semua jurusan, lebih diutamakan jurusan kependidikan.
- Memiliki minat bekerja dalam bidang pengembangan pendidikan
- Bersedia bekerja di lapangan dengan melakukan kunjungan sekolahMemiliki inisiatif dan mampu bekerja dengan supervisi minimal
- Mampu berbahasa Inggris, minimal pasif/tertulis
- Mampu bekerjasama dalam tim
Gambaran umum pekerjaan
Mendampingi para guru peserta program TQI untuk melaksanakan pembelajaran yang efektif dan menyenangkan melalui program pendampingan sekolah secara terstruktur.
Surat lamaran dan CV dikirim ke alamat email: winemaridesagain@yahoo.com atau dikirimkan melalui pos/diantar secara langsung ke alamat:
Titian Foundation
Jl. Ampelgading 432 Ringroad Utara, Condongcatur, Depok, Sleman-DIY
Selambat-lambatnya tanggal 20 Desember 2012. Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan dipanggil untuk wawancara dan mengikuti proses selanjutnya.
Posting Komentar