Penerimaan Officer Development Program (ODP) PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Tahun 2013 - Juni 2013

Penerimaan Officer Development Program (ODP) PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Tahun 2013 - Juni 2013 - PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk – BTN memberikan kesempatan kepada putera-puteri terbaik Indonesia yang memiliki semangat tinggi untuk berprestasi, mampu bekerja dengan tim, memiliki komitmen dan integritas tinggi serta berpenampilan menarik untuk berkarir di PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. melalui jalur :

PENERIMAAN OFFICER DEVELOPMENT PROGRAM (ODP)
PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) Tbk.
TAHUN 2013

1. Kualifikasi :
  • WNI : Diutamakan Pria, usia max. 26 tahun (belum berulangtahun ke-27 per tanggal 31 Juli 2013)
  • Tinggi badan : Laki-laki min. 160 cm dan Perempuan min. 155 cm
  • Berbadan Sehat dan berat badan proporsional
  • Pendidikan minimal Sarjana S1  dari PTN/PTS terkemuka dan memiliki reputasi baik, diutamakan dari jurusan :
    - Hukum (Perdata dan Pidana)
    - Teknik (Sipil, Arsitektur, Informatika)
    - Ekonomi (Akuntansi, Perbankan)
  • IPK min. 3.00 (skala 4.00)
  • Diutamakan memiliki skor TOEFL minimal 500
  • Mampu berkomunikasi dalam Bahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Mampu mengoperasikan komputer, minimal MS Office
  • Belum pernah menikah dan bersedia tidak menikah selama 2 tahun
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
  • Bersedia menjalani ikatan dinas selama 5 tahun
  • Tidak memiliki hubungan keluarga dengan pegawai Bank BTN (ayah/ibu/anak/adik/kakak)
2. Tata Cara Pendaftaran :
  • Melakukan registrasi secara Online  pada website Bank BTN (- Karir – Registrasi Online - )
  • Pelamar wajib mengisi dan menyampaikan seluruh data dan informasi yang diminta pada saat pengisian data registrasi. Kecuali untuk foto tidak perlu di-upload.
  • Registrasi Online sampai dengan tanggal 28 Juni 2013 pukul 18.00 WIB
3. Informasi Lain :
Penerimaan Officer Development Program (ODP) PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Tahun 2013 - Juni 2013
  • Hanya calon/pelamar dengan kualifikasi terbaik yang akan dipanggil dan akan diikutsertakan dalam proses tahapan seleksi selanjutnya.
  • Proses seleksi menggunakan SISTEM GUGUR, dan apabila pelamar tidak dapat menunjukkan dokumen-dokumen atau data pendukung yang diminta oleh PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk., maka secara otomatis peserta tersebut akan dikeluarkan dari proses penerimaan calon pegawai.
  • Keputusan seleksi bersifat MUTLAK serta tidak dapat diganggu gugat.
  • Seluruh informasi hasil tiap tahapan seleksi akan disampaikan melalui website Bank BTN (www.btn.co.id)
Sumber Penerimaan Officer Development Program (ODP) PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Tahun 2013 - Juni 2013